Memblokir Tik Tok Jadi Lebih Tidak Berfaedah

Memblokir Tik Tok Jadi Lebih Tidak Berfaedah
Id Utama. Tercermin jelas dalam fenomena aplikasi Tik Tok dalam beberapa bulan terakhir. Pada Maret lalu, sebuah petisi dialamatkan ke Kemenkominfo agar Tik Tok segera diblokir. Dengan dalih bahwa, aplikasi itu tidak mendidik. Setidaknya 100 ribu orang sudah menandatangani petisi.

Kebanyakan orang dewasa suka menunjukkan bahwa, mereka bisa merengek dengan suara yang bahkan lebih menyebalkan daripada bocah yang meminta mainan kepada ibunya di pusat perbelanjaan. Dalam benak mereka, hidup lebih panjang membuat mereka tahu segalanya.

Orang-orang ramai mengetik kata “aplikasi goblok” di Google, dengan harapan bisa menemukan Tik Tok dalam puncak hasil pencarian mereka. Belum lama ini, Bowo Alpenliebe, seorang pengguna Tik Tok yang viral, dicerca banyak orang. Saking ramainya kecaman, Bowo pun sampai tutup akun media sosial.

Comments

Popular posts from this blog

Sandiaga Uno Ungkapan Alasan NJOP Jakarta Naik 19,5 Persen

Wow Ternyata Bandara Soekarno Hatta Kini Punya Hotel Kapsul

Ferdinand: Begitulah Demokrasi Prabowo Kalahkan Jokowi di Rakorda Demokrat Riau dan Sulsel